123ArticleOnline Logo
Welcome to 123ArticleOnline.com!
ALL >> Environment >> View Article

Ac Meningkatkan Kualitas Hidup Anda

Profile Picture
By Author: Abdel Temone
Total Articles: 17
Comment this article
Facebook ShareTwitter ShareGoogle+ ShareTwitter Share

Kenyamanan Bukan Sekedar Kemewahan
Mengorbankan investasi untuk pengkondisian oleh beberapa masyarakat dirasa bukan sekedar suatu kemewahan saja, namun kenyamanan hidup karenanya melebihi apapun. Seperti membeli Air Conditioner (AC) kemudian dipasang didalam rumah tinggalnya agar mendapatkan suhu udara rumah yang sejuk dan segar. Kadang diantaranya membeli AC untuk menahan masuknya efek suhu ekstrim di luar rumah.Pada dasarnya setiap orang memiliki tingkatan derajat tersendiri untuk zona kenyamanan suhu yang menyebabkan mereka merasa kedinginan, kepanasan atau keadaan suhu membuatnya nyaman. Reaksi naluriah pun terjadi dari ingin mendapatkan kenyamanan suhu, seperti meminum sirup dingin atau menggunakan baju kain tipis ketika kepanasan. Tentunya jika tempat tinggal dilengkapi AC reaksi naluriah yang membahayakan kesehatan tidak akan terjadi, bahwa AC dapat mengelola kondisi tidak sinkron antara suhu dan manusia menjadi kondisi yang sinkron.

Mengurangi Stres Psikologi Akibat Suhu Tidak Natural
Bagi banyak orang, tinggal di daerah yang terlalu dingin atau terlalu panas dapat menginduksi kepada stres psikologis, ...
... stres psikologis tersebut serupa dengan stres yang disebabkan terlalu berpikir keras atas masalah yang rumit atau kondisi dimana telinga mendapatkan ketidaknyaman dari suara bising. Stres psikologis semacam itu memiliki tingkatan, semakin meningkat tingkat stress maka semakin berpotensi mengalami kesulitan berpikir dan bertindak. Pengendalian terhadap induser stress tersebut dapat diatasi oleh kinerja AC, sebuah AC membantu kendalikan suhu yang nyaman, terjauh dari stress psikologis, dan memengaruhi berpikir serta bertindak agar lebih efektif.

Pembersih Udara
Unit AC selalu dilengkapi filter/penyaring untuk membantu menjaga sistem mekanik AC. Filter menjaga agar partikel debu tidak keluar dari bagian mekanik kondisioner AC juga menjaga agar terjauh dari elemen panas dan dingin, hal ini yang kemudian membuat AC tahan lama. Filter dalam AC moderen juga berfungsi sebagai pembersih udara. Penggunaan AC secara signifikan dapat mengurangi jumlah serbuk sari, partikel debu, dan contributor lain yang berpotensi mengotori udara. Hal tersebut tentu saja berguna untuk kesehatan, misal mengurangi reaksi alergi, mengurangi beban penyaringan pada paru-paru. Para pengguna AC dapat merasakan kemudahan untuk mendapatkan udara bersih dan lega pernapasan.

Kualitas Tinggi Udara Meningkatkan Kualitas Kesehatan
Filtrasi AC dapat meningkatkan kualitas kesehatan Anda. Pemiliki rumah yang menggunakan AC dan memiliki masalah kesehatan pernapasan justru tidak perlu khawatir untuk menggunakan AC karena AC yang bekerja efektif mengolah udara agar terasa nyaman, hal ini terasa berlaku bagi rumah-rumah tinggal di kawasan banyak debu dan kontribusi iritasi udara lainnya. Jika AC jenis sentral bukan pilihan Anda, cobalah memilih AC jenis windows untuk meningkatkan kualitas kenyamanan hidup Anda, mengurangi tingkat stres psikologis Anda, juga meningkatkan kualitas kesehatan Anda.

http://bloginfoac.tumblr.com/post/66655259139/ac-meningkatkan-kualitas-hidup-anda

Total Views: 420Word Count: 397See All articles From Author

Add Comment

Environment Articles

1. Jobs In Delhi
Author: kaam24

2. Modern Minimalism In Landscape Design: Expert Paving Contractors In London
Author: Rhonwen Jessica

3. Stp Water Testing- What It Is And The Way It Works
Author: CORE Laboratory

4. The Journey Of Container Gardens
Author: Arnold

5. Explore The Wonders Of Sea Walking In The Andaman & Nicobar Islands
Author: Probin Das

6. Sustainable Urban Development: Innovations In Municipal Sewage Treatment For Vietnam
Author: vanessa dolan

7. Leveraging 505(b)(2): Accelerating Access To Generic Medications
Author: scott price

8. Revolutionizing Software Architecture: The Rise Of Cloud-native Development
Author: avadhesh banerjee

9. Green Growth Solutions: Exploring The Benefits Of Plant Growth Promoters
Author: aaditri biswas

10. Sustainable Fish Farming: Harnessing The Benefits Of Biofloc Technology
Author: vanessa dolan

11. Emerging Technologies In Industrial Solar Installation
Author: JJ Solar

12. Keeping Your Marietta Home Safe: Carpenter Bee Control And Pest Management With Urban Wildlife Control
Author: Richard

13. Are Eco-friendly Egg Cartons The Key To A Greener Future?
Author: poultry cartons

14. Waste Classification Report Sydney – How It Is Important Today
Author: Sydney Environmental Group

15. How Marine Life Is Being Disrupted By Plastic Pollution?
Author: James Williams

Login To Account
Login Email:
Password:
Forgot Password?
New User?
Sign Up Newsletter
Email Address: