123ArticleOnline Logo
Welcome to 123ArticleOnline.com!
ALL >> Technology,-Gadget-and-Science >> View Article

Freezer-tips Agar Freezer Tetap Efisien Dan Aman

Profile Picture
By Author: Adnan Borju
Total Articles: 24
Comment this article
Facebook ShareTwitter ShareGoogle+ ShareTwitter Share

Freezer sebagai salah satu alat rumah tangga dapur Anda memerlukan perawatan dan pemeliharaan agar freezer tetap efesien dan aman. Memerhatikan dan melaksanakan instruksi buku panduan freezer yang dibuat produsen mengenai instalasi sangat penting bagi freezer Anda. Berikut dibawah ini cara agar freezer Anda tetap efisien dan aman:

Tempatkan freezer di area kering bersuhu diatas 4.45’C. Penempatan freezer pada suhu tersebut memungkinkan mekanisme freezer bekerja dengan baik. Jauhkan freezer dari sumber panas, misal dekat ventilasi panas atau ditempat yang setiap harinya terkena sinar matahari langsung.

Pastikan penempatan freezer untuk mudah membuka pintu freezer. Perhatikan segel pintu, letaknya berada di sekeliling pintu dalam freezer, biasa terbuat dari bahan karet dan didalamnya terdapat magnet. Bersihkan segel karet dari kotor agar segel bekerja dengan baik untuk melindungi bagian dalam freezer dari udara luar yang kemungkinan masuk jika segel kotor atau rusak.

Posisi freezer harus mendapat sirkulasi udara dari semua sisi. Freezer harus menyebarkan panas dari ruang dalam dan menghasilkan suhu panas ...
... dari unitnya sendiri. Apabila sirkulasi udara terbatas maka freezer sulit melakukan hal tersebut, ia perlu bekerja keras terutama pada saat proses pendinginan dan pembekuan berlangsung.

Dalam keadaan hidup, jangan biarkan freezer kosong. Isilah freezer minimal ¾ dari ruang freezer agar freezer bekerja efisien dan tidak boros energi listrik. Lakukan defrost sesuai petunjuk produsen, jangan lakukan desfrost lebih dari setahun. Jika terjadi pembekuan embun mencapai ½ inchi maka sangat diperlukan proses defrost.

Jangan membuka pintu terlalu lama. Buatlah daftar barang apa saja yang ada didalam freezer dapat membantu Anda untuk tidak bingung memilih dimana item yang Anda cari, semakin lama Anda mencari item dalam freezer semakin lama Anda membuka pintu freezer.

Hindari debu dari kondensor. Lakukan pengecekan kondensor sebulan sekali, bersihkan debu dengan lap, sikat atau vacuum cleaner.

Gunakan alarm pada freezer. Alarm freezer dapat mengingatkan Anda pada item yang ada didalam freezer, apakah item masih baik atau sudah mendekati masa kadaluarsa. Alarm juga memungkinkan Anda mendapatkan panggilan untuk mengunjungi freezer jika freezer mengalami proses-proses urgent yang mengarah pada kerusakan freezer.

http://tipsfreezer.wordpress.com/2013/09/25/freezer-tips-agar-freezer-tetap-efesien-dan-aman/

Total Views: 441Word Count: 321See All articles From Author

Add Comment

Technology, Gadget and Science Articles

1. Syneron Laser Repair Services: Restore Performance, Protect Your Investment
Author: Ryan

2. Sitecore Vs Optimizely: A Guide To Selecting The Right Dxp
Author: Addact Technologies

3. Hourly Price Insights: Amazon, Myntra, Meesho & Flipkart – 2025
Author: Den Rediant

4. Erp For Small Business: Fuel Growth With Smarter Systems
Author: Alex Forsyth

5. How To Implement Secure Authentication In Mern Stack Projects?
Author: Mukesh Ram

6. Uber Eats Menu Price Tracking For Ecosystem Analysis
Author: Retail Scrape

7. Ai Tracks Noon Vs Amazon.ae Price Gaps In Uae Retail Market
Author: Actowiz Solutions

8. Reimagine Brand Management With Wave: The Future-ready Platform
Author: 5Flow

9. Hire Virtual Receptionists And Let Them Do The Work For You
Author: Eliza Garran

10. Understanding Why A Virtual Answering Service Is Needful
Author: Eliza Garran

11. What Makes Helical Insight Unique Among Open-source Business Analytics Tools?
Author: Vhelical

12. The Event Management Website That India’s Top Event Companies Rely On
Author: Enseur Tech

13. Top 5 Reasons To Partner With App Developers Near Me
Author: brainbell10

14. How A Custom Mobile App Solves Real Business Problems?
Author: brainbell10

15. How App Developers Near Me Stands Out From The Competition?
Author: brainbell10

Login To Account
Login Email:
Password:
Forgot Password?
New User?
Sign Up Newsletter
Email Address: